BEM Uniba Bangkit! Kepengurusan Pertama Kembali Tetapkan AD/ART Baru
Extama – Badan Eksekutif Mahasiswa (BEM) Universitas Bina Bangsa (Uniba) menggelar Musyawarah Luar Biasa (Muslub) untuk menetapkan Anggaran Dasar dan Anggaran Rumah Tangga (AD/ART) yang baru. Muslub ini bukan sekadar revisi, melainkan penulisan ulang total karena dokumen sebelumnya hilang setelah BEM Uniba vakum selama enam tahun. Kondisi tersebut membuat kepengurusan saat ini dijuluki sebagai “kepengurusan…